3 Penyebab Kucing Mendengkur, Berbeda dengan Dengkuran Manusia, lo!

By Iveta Rahmalia, Rabu, 19 Juni 2019 | 14:13 WIB
Kucing tidur. (Maksymowicz/iStockphoto)

Bisa Meredakan Stres pada Manusia

Tahukah teman-teman? Kucing peliharaan biasanya mendengkur pada frekuensi 26 hertz.

Frekuensi ini bisa memberikan terapi pada manusia, lo. Mendengarkan dengkuran kucing bisa membuat kita lebih tenang.

Bahkan menurut beberapa penelitian, dengkuran kucing dapat menurunkan tekanan darah serta membantu menyembuhkan tulang dan otot pada manusia.

Baca Juga: Kucing Juga Bisa Kidal Seperti Manusia, Kenapa Bisa Begitu, ya?

Itulah penyebab kucing mendengkur dan manfaatnya untuk tubuh kita.

#GridNetworkJuara

Lihat juga video ini, yuk!