Happy Meal Book Box Berhasil Kumpulkan 215.000 Buku untuk Anak Indonesia

By Sarah Nafisah, Kamis, 4 Juli 2019 | 16:09 WIB
Penyerahan secara simbolis buku donasi dari pelanggan McDonald's pada Buku Berkaki (McDonald's Indonesia)

Bobo.id - Apakah teman-teman sering mengunjungi restoran McDonald’s? Mungkin teman-teman sadar ada yang berbeda di sana.

Yap! Teman-teman pasti melihat ada sebuah kotak di masing-masing gerai McDonald’s yang teman-teman kunjungi sejak 20 April sampai 14 Juni kemarin.

Baca Juga: Wah, Ada Buku Seri Cerita Seru dari McDonald's! Ada Apa Saja, ya? #AkuBacaAkuTahu

Bukan sekedar kotak biasa, itu adalah Happy Meal Book Box. Pernah mendengarnya?

Happy Meal Book Box merupakan kotak yang disediakan oleh McDonald’s agar pelanggan seperti kita bisa menyumbangkan buku di sana.

Baca Juga: Pisang Kipas, Pohon Pisang yang Jarang Berbuah, Pernah Lihat?

Hal ini dilakukan agar kita bisa berpartisipasi dalam membantu meningkatkan minat baca anak Indonesia.

Wah, seperti apa program Happy Meal Book Box ini, ya? Yuk, kita cari tahu!

Baca Juga: Bahan-Bahan Alami Ini Bisa Kita Jadikan Pertolongan Pertama, lo!