Istana Ini Sebenarnya Terdiri dari 5 Lantai, 4 Lantainya Tersembunyi di Dalam Air

By Eva Jessica, Jumat, 5 Juli 2019 | 14:00 WIB
Istana Jal Mahal (Wikimedia Commons)

 

Bobo.id - Teman-teman tentu sudah mengenal Istana Taj Mahal bukan? Ternyata, India punya istana lain yang tidak kalah indah, lo.

Istana itu dikenal dengan nama Istana Jal Mahal. Yuk, kita lihat istananya!

Di Tengah Danau

Istana Jal Mahal terletak di Kota Jaipur, Ibukota Provinsi Rajasthan. Uniknya, istana ini berada di tengah Danau Man Sagar.

Itu sebabnya istana ini juga dikenal dengan nama Istana Air.

Baca Juga: Tidak Kalah dengan Negara Lain, Intip 6 Istana Kepresidenan Indonesia