Berdoa atau Tos? Ini Arti dari Emoji Dua Telapak Tangan yang Menempel

By Cirana Merisa, Kamis, 11 Juli 2019 | 11:49 WIB
Emoji dua telapak tangan menempel. (Creative Commons)

Bobo.id - Apakah teman-teman sering menggunakan emoji saat mengirim pesan di gawai masing-masing?

Emoji memang salah satu fitur yang digunakan untuk menggambarkan ekspresi kita, nih, teman-teman.

Misalnya saja kita menggunakan emoji sedih atau menangis untuk mengekspresikan bahwa kita sedang sedih.

Baca Juga: Jadi Tempat Syuting Banyak Film, Intip Fakta Unik Gurun Pasir Wadi Rum, yuk!

Selain itu, emoji juga bisa digunakan untuk mengganti kata-kata yang ingin kita ketik.

Misalnya saja, saat kita ingin mengetik kata "OK", kita bisa menggantinya dengan emoji bergambar jempol atau jempol dan telunjuk yang membentuk seperti huruf O.

Nah, salah satu emoji yang baru-baru ini dibahas di media sosial adalah emoji bergambar dua telapak tangan menempel.

Baca Juga: Benarkah Pilek Akan Sembuh Jika Mandi Air Hangat? #AkuBacaAkuTahu