Danau Indah Bewarna Biru Kehijauan
Di tempat lainnya, danau dengan warna seperti ini juga ada, lo. Misalnya seperti Danau Pukaki di Selandia Baru.
Namun, warna biru kehijauan pada air Danau Pukaki di Selandia Baru adalah warna alaminya.
Biasanya, danau seperti ini bisa berwarna tropis alami karena ada kandungan sedimen seperti kalsium.
Wah, kalau kita yang tinggal di Indonesia lebih mudah lagi menemukan perairan dengan warna biru kehijauan yang terjadi secara alami, ya? Ini karena kita tinggal di negara tropis, teman-teman.
Oh iya, teman-teman sudah tahu belum apa yang membedakan warna air laut? Cari tahu di artikel berikut ini, yuk!
Baca Juga: Warna Perairan Samudra Pasifik dan Samudra Atlantik Berbeda, Apa Sebabnya?
Yuk, lihat video ini juga!