Meski Tanpa Tanah, Hidroponik Tetap Perlu Media Tanam Selain Air, lo!

By Sarah Nafisah, Kamis, 18 Juli 2019 | 15:52 WIB
Hidrogel bisa dimanfaatkan sebagai media tanam hidroponik (creative commons/Lvova)

5. Batang Pakis Hitam

Media tanam satu ini berasal dari potongan-potongan kecil batang pohon pakis.

Batang pakis hitam biasa dimanfaatkan untuk menanam anggrek dengan cara hidroponik.

Baca Juga: Selain Karena Usia Tua, Kulit Manusia Bisa Keriput Setelah Mandi, Kenapa, ya?

6. Hidrogel

Awalnya hidrogel dikenal sebagai mainan anak-anak. Apakah teman-teman pernah memilikinya?

Hidrogel awalnya berbentuk bola-bola kecil berwarna-warni yang bila diberi air akan diserap dan membuat bola--bola itu menjadi besar.

Ternyata, mainan ini bisa jadi salah satu media tanam hidroponik, juga, lo, teman-teman.

#GridNetworkJuara

Tonton video ini, yuk!