Dibandingkan dengan Chewbacca di Film Star Wars, Kumbang Ini Mungil

By Sylvana Toemon, Kamis, 25 Juli 2019 | 11:30 WIB
Kumbang mirip Chewbacca di film Star Wars ini diberi nama Trigonopterus chewbacca. (ZooKeys)

Teman-teman tentunya sudah dapat menduga mengapa Chewbacca menjadi bagian dari namanya.

Baca Juga: Seperti Bunglon, Kumbang Kura-Kura Emas Juga Bisa Berubah Warna

Kumbang Kecil

Berbeda dengan tokoh Chewbacca dalam film Star Wars yang tinggi besar, kumbang ini kecil.

Kumbang berwarna hitam ini panjang badannya hanya sekitar 3 mm.

Kumbang-kumbang dari genus (marga) Trigonopterus banyak ditemukan di daerah Papua Nugini dan Indonesia.

Kumbang jenis ini hidup di hutan-hutan tropis yang lembap.

Apabila teman-teman menemukan kumbang yang mirip kumbang Chewbacca ini, kemungkinan mereka berasal dari genus yang sama.

#GridNetworkJuara

Lihat juga video ini, yuk!