Cuci Muka dengan Air Hangat atau Air Dingin, Mana yang Lebih Baik?

By Cirana Merisa, Selasa, 30 Juli 2019 | 16:19 WIB
Wajah kita jadi tempat tinggal hewan kecil. (Pixabay)

Maka itu, mencuci muka dengan air dingin biasanya identik untuk menghilangkan rasa kantuk supaya kita menjadi segar kembali.

Selain itu, manfaat air dingin yang tadi sudah Bobo sebutkan akan lebih efektif jika dilakukan dengan mengalirkan air dingin ke wajah selama 15 detik.

Sedangkan  manfaat mencuci muka dengan air hangat akan langsung kita rasakan sesaat setelah kita melakukannya.

Baca Juga: Sangkuriang Hingga Tempat Wisata, Ini 8 Fakta Gunung Tangkuban Parahu

Namun, perlu diingat bahwa kita harus menghindari air panas untuk mencuci muka, ya.

Berbeda dengan air hangat, air panas justru bisa menghilangkan zat lemak pada wajah yang berfungsi untuk menahan air.

Jika zat lemak pada kulit menghilang, wajah kita akan menjadi kering karena tidak ada kelembapan di lapisan kulit terluar.

Baca Juga: Tips Merawat Kesehatan Kulit agar Tidak Kering saat Musim Kemarau

#GridNetworkJuara

Lihat video ini juga, yuk!