Ingin Punya Banyak Followers di Instagram? Yuk, Lakukan 5 Tips Ini!

By Cirana Merisa, Kamis, 22 Agustus 2019 | 14:00 WIB
Instagram Majalah Bobo. (Instagram/Majalah Bobo)

Kalau caption terlihat menarik, orang akan secara otomatis mengecek postingan kita yang lain.

Setelah itu, mereka akan mulai follow akun kita karena punya konten yang beda dari yang lain.

3. Atur Feed dengan Rapi

Akan lebih menarik kalau kita punya tema tersendiri untuk mengisi feed atau konten Instagram kita masing-masing.

Baca Juga: Tunjukkan Cinta terhadap Indonesia, Neona Akan Gelar Konser Pertamanya

Tema bisa dilihat dari objek foto ataupun gaya editing yang kita gunakan, teman-teman.

Biasanya, feed yang punya tema khusus akan lebih mudah menarik perhatian karena lebih nyaman dipandang.

Semakin estetik feed kita, peluang menambahnya followers juga akan semakin besar.

Baca Juga: Wah, Para Astronom Menemukan Lubang Hitam Terbesar di Alam Semesta