Ingin Pakai Stiker GIF Buatan Sendiri di Insta Story? Ini Cara Membuat GIF Sendiri

By Avisena Ashari, Minggu, 1 September 2019 | 10:14 WIB
Aplikasi instagram dalam ponsel (pixabay/Webster2703)

3. Mengunggah GIF di Giphy

Setelah selesai membuat GIF, kita bisa memilih ‘Continue to Upload’, teman-teman.

Teman-teman bisa menambahkan tags atau kata kunci untuk memudahkan saat mencari GIF itu di Instagram Stories nanti.

Setelah diunggah, kita harus menunggu Giphy melakukan verifikasi atau penilaian pada GIF yang kita buat.

Teman-teman bisa mencoba mengetahui apakah stiker sudah bisa digunakan dengan mencarinya lewat fitur pencarian stiker GIF di Instagram Stories.

Selamat mencoba, ya!

Baca Juga: Meski Daya Baterainya Masih Tersisa, Mengapa Ponsel Langsung Mati?

#GridNetworkJuara

Yuk, lihat video ini juga!