Ada Marah Implisit dan Eksplisit, Mana yang Paling Berbahaya?

By Iveta Rahmalia, Jumat, 23 Agustus 2019 | 20:00 WIB
Marah. (pxhere.com)

Bobo.id – Tahukah teman-teman?  Marah memiliki dua tipe, marah implisit (anger in) dan marah eksplisit (anger out).

Marah anger in merupakan bentuk marah pada diri sendiri yang bisa berakibat depresi dan timbulnya rasa benci, teman-teman.

Sementara, marah anger out merupakan bentuk marah yang ditujukan pada orang lain atau perusakan benda-benda sekitarnya.

Baca Juga: Suka Menonton TV Sampai Ketiduran? Ternyata Bisa Membuat Kita Jadi Cepat Marah

Lalu, mana yang paling berbahaya?