Mengenal Kutai Kartanegara, Salah Satu Wilayah Ibu Kota Baru

By Sarah Nafisah, Senin, 26 Agustus 2019 | 20:00 WIB
Jembatan di Kutai Kartanegara (creative commons/Marwan Mohamad)

Bobo.id - Teman-teman sudah tahu belum? Ibu kota negara kita akan dipindahkan ke tempat yang baru.

Hal ini karena DKI Jakarta sudah padat dan tidak kondusif jika menjadi ibu kota Indonesia.

Baca Juga: Mengapa, ya, Ibu Kota Indonesia Akan Dipindahkan?

Hari ini, 26 Agustus 2019 Pak Jokowi selaku presiden menetapkan pemindahan ibu kota ke Kalimantan Timur.

Ada dua wilayah di Kalimantan Timur yang akan dibangun menjadi ibu kota baru, yaitu Kabupaten Kutai Kartanegara dan Kabupaten Penajam Paser Utara.

Kita cari tahu tentang salah satu wilayahnya, yakni Kabupaten Kutai Kartanegara, yuk!

Baca Juga: Kucing Sering Mengikuti ke Kamar Mandi? Ini 3 Penyebabnya