Ada Pohon yang Lapar dan Memakan Kursi di Irlandia! Pernah Tahu?

By Avisena Ashari, Jumat, 30 Agustus 2019 | 17:10 WIB
The Hungry Tree (William Murphy/Wikimedia Commons)

PohonLapar” Lain di Dunia

Di tempat lain, ada juga pohon yang pertumbuhannya seperti ‘memakan’ benda di sekitarnya, lo.

Di Amerika Serikat, misalnya, ada pohon Willow Oak yang ‘memakan’ beberapa batu nisan di pemakaman tentara veteran Arlington, Virginia.

Pohon besar lain yang 'memakan' batu nisan di makam tentara perang. (Elliot Carter via Atlas Obscura)

Apa kamu juga pernah melihat pohon-pohon ‘lapar’ lain yang seperti memakan benda di sekitarnya?

Baca Juga: Pohon Apa yang Paling Kesepian di Dunia, ya? Yuk, Cari Tahu!

#GridNetworkJuara

Yuk, lihat video ini juga!