Sama seperti Manusia, Ternyata Hewan Juga Bisa Punya Jerawat

By Sarah Nafisah, Sabtu, 12 Oktober 2019 | 18:00 WIB
Sama seperti manusia, hewan juga bisa berjerawat. (pixabay/pikabum)

Jerawat pada Hewan

Jerawat pada kucing dikenal juga sebagai Feline acne.

Feline acne berbentuk bintik-bintik berukuran kecil, keras, dan berwarna hitam.

O iya, anjing juga dapat berjerawat, lo!

Jerawat pada anjing akan muncul saat usia remaja, yaitu 5 sampai 8 bulan.

Baca Juga: Meski Cantik, Fenomena Topi Awan di Gunung Ini Berbahaya

Biasanya anjing dan kucing yang bebulu pendek seperti kucing Persia, sangat rentan mengalami jerawat di sekitar wajah dan dagu.

Sementara pada kuda, biasanya akan muncul di daerah punggung.

Hal ini disebabkan karena kedua area tersebut memiliki rambut yang jauh lebih pendek dibandingkan area lainnya.

(Penulis: Felixia Amanda)

Baca Juga: Kisah Anjing Kecil yang Berjasa Saat Perang Dunia II, Pernah Tahu?

#GridNetworkJuara

Tonton video ini, yuk!