Jadi Kotoran di Dalam Hidung, Apa Fungsi Upil dan Dari Mana Asalnya?

By Cirana Merisa, Senin, 14 Oktober 2019 | 11:50 WIB
Akibat buruk kebiasaan mengupil (Ode/Majalah Bobo)

Bobo.id - Siapa yang pernah mengupil? Sebagian besar orang pasti pernah melakukannya.

Mengupil sendiri merupakan kegiatan mengeluarkan upil, yaitu kotoran yang berada di dalam hidung.

Biasanya, kita mengupil saat merasa terganggu dengan adanya kotoran yang menyumbat saluran pernapasan kita.

Baca Juga: Sedih, Orang Pertama yang Berjalan di Ruang Angkasa Meninggal Dunia

Atau bahkan beberapa orang mengupil karena kebiasaan. Meski tidak merasa tersumbat, orang yang sudah terbiasa pasti akan melakukannya.

Sebenarnya, dari mana asal upil, ya? Mengapa kotoran itu bisa ada di dalam hidung kita dan menyumbat pernapasan?

Lalu, apakah upil ini punya fungsi untuk kesehatan tubuh kita? Yuk, cari tahu lebih lanjut!

Baca Juga: Yuk, Cegah Kepunahan Hewan Laut dengan Mengunjungi 'Akuarium Digital'!