Ternyata Warna Gedung Putih Tidak Selalu Putih, Cari Tahu Asal Namanya, yuk!

By Avisena Ashari, Jumat, 25 Oktober 2019 | 16:04 WIB
Gedung Putih (Wikimedia Commons/Alex Proimos)

Tidak Selalu Berwarna Putih

Gedung putih dibangun dengan menggunakan batu pasir dari pertambangan di Aquia, Virginia. Batu pasir itu berwarna abu-abu.

Kemudian, serambi bagian selatan dan utara Gedung Putih dibuat dengan batu pasir seneca dari Maryland yang berwarna merah.

Tembok dari batu pasir itu sebelumnya tidak dicat putih, teman-teman.

Dulu, lapisan tembok Gedung Putih juga pernah dibuat dari lem pasta beras, kasein, dan timah.

Tahukah kamu?  Untuk mengecat seluruh Gedung Putih, dibutuhkan 570 galon cat putih, lo!

Baca Juga: Kenapa Amerika Serikat Disebut Negeri Paman Sam, ya? Ini Kisah di Baliknya!

#GridNetworkJuara

Yuk, lihat video ini juga!