4 Jenis Cacing yang Bisa Membuat Kita Terkena Cacingan, Apa Saja?

By Cirana Merisa, Selasa, 12 November 2019 | 19:30 WIB
Anak perempuan sedang memegang perutnya yang sakit. (kwanchaichaiudom/iStockphoto)

Itu karena penyakit yang disebabkan cacing kremi lebih mudah menyebar atau menular, teman-teman.

Telur cacing bisa masuk ke dalam tubuh dan cepat berkembang menjadi cacing dewasa.

Sedangkan cacing kremi di luar tubuh bisa menempel di permukaan benda dan hidup selama dua sampai tiga minggu jika tidak dibersihkan.

Cacing kremi berbentuk kecil, berwarna putih, dan senang bersembunyi di balik kuku-kuku yang panjang.

Baca Juga: Apakah Cacing Juga Punya Lidah Seperti Hewan Lainnya? #AkuBacaAkuTahu

3. Cacing Tambang

Cacing tambang biasanya hidup di usus halus manusia, baik itu berbentuk larva maupun cacing dewasa.

Biasanya kita bisa terkena cacingan yang disebabkan oleh cacing tambang karena makan makanan yang terkontaminasi larva cacing jenis ini.

Baca Juga: Cacing Laut Berukuran Kecil Ternyata Bisa Menghasilkan Suara Keras di Laut