Cerpen Anak: Nyatakan Keinginanmu, Yuli (Bagian 2)

By Sarah Nafisah, Senin, 2 Desember 2019 | 18:26 WIB
Cerpen Anak: Nyatakan Keinginanmu, Yuli (Dok. Majalah Bobo)

Bobo.id - Hai teman-teman, pasti sudah tidak sabar menunggu cerpen anak hari ini, ya?

Cerpen anak hari ini berjudul Nyatakan Keinginanmu, Yuli.

Yuk, langsung saja kita baca cerpen anak hari ini!

--------------------------------------------------------------------

Baca Juga: Cerpen Anak: Nyatakan Keinginanmu, Yuli (Bagian 1)

Cerita Sebelumnya:

Keluarga Kusnadi suka olahraga. Ella, kakak Yuli berprestasi di bidang bulu tangkis. Anto, adiknya panda! berenang. Tiap Sabtu terpaksa Yuli ikut keluarganya ke Sports Club, walaupun ia tidak menikmatinya. Oma Nani yang tak suka berolahraga dijumpainya di gelanggang olahraga. la mengundang Yuli main ke rumahnya. Tapi, Yuli takut tidak diizinkan.

***

Baca Juga: Cerpen Anak: Iva dan Ibu Tiri (Bagian 1)