Benarkah Biji Mahoni Dapat Menurunkan Gula Darah? #AkuBacaAkuTahu

By Sepdian Anindyajati, Rabu, 11 Desember 2019 | 17:01 WIB
Biji buah mahoni. (Pixabay)

Nah, kandungan saponin inilah yang bermanfaat untuk mengobati diabetes melitus.

Pengaruh dari saponin justru lebih kuat dibanding dengan obat antidiabetes generik lainnya untuk menurunkan kadar gula darah, teman-teman.

Selain itu, saponin juga dapat bermanfaat untuk mencegah obesitas, mencegah pembekuan darah, meningkatkan daya tahan tubuh.

Baca Juga: Wah, Ternyata Kura-Kura Raksasa Memiliki Daya Ingat Tinggi, Kok Bisa?

3 Alkaloid

Kandungan yang ketiga adalah alkaloid, yang menjadi salah satu manfaat terbesar dari biji mahoni, lo, teman-teman.

Alkaloid dapat menghindari tubuh dari radikal bebas dan racun-racun.

Nah, teman-teman jadi tahu 'kan kandungan yang menyebabkan biji mahoni bermanfaat untuk menurunkan kadar gula darah. 

Inilah pentingnya membaca, kita jadi semakin banyak tahu tentang pengetahuan-pengetahuan yang belum banyak dibicarakan. 

#AkuBacaAkuTahu 

#GridNetworkJuara

Baca Juga: 5 Game Ini Tersembunyi dalam Google Search, Pernah Coba?

Lihat juga video ini, yuk!