Apa yang Terjadi Jika Tidak Ada Bulan yang Mengorbit pada Bumi?

By Avisena Ashari, Selasa, 17 Desember 2019 | 18:30 WIB
Bumi dan Bulan (Pixabay)

Poros Bumi

Bahkan, menghilangnya Bulan juga bisa membuat poros Bumi berubah drastis.

Perubahan itu juga memengaruhi perubahan musim dan iklim.

Ternyata, Bulan bukan hanya jadi satelit alami Bumi, tapi punya banyak sekali peran penting, ya!

Baca Juga: Selain Bulan, Bumi Juga Punya Ribuan Satelit Lainnya! Ayo, Cari Tahu!

Yuk, lihat video ini juga!