Makna Lambang Garuda Pancasila

By Sarah Nafisah, Senin, 20 Januari 2020 | 17:45 WIB
Makna Lambang Garuda Pancasila (Creative commons/Badjra bagaskara)

Bobo.id - Siapa yang tahu kapan hari lahirnya pancasila? Dasar negara Indonesia ini lahir pada tanggal 1 Juni 1945.

Saat itu adalah pertama kalinya pancasila diterima oleh BPUPKI sebagai rancangan dasar negara Indonesia.

Sebagai dasar negara, pancasila digunakan sebagai dasar untuk mengatur pemerintahan negara.

Baca Juga: Makna Lambang Bintang dalam Sila Pertama Pancasila

Selain itu, pancasila juga dijadikan sebagai acuan dalam membuat aturan dan hukum yang berlaku di Indonesia.

Pancasila juga berfungsi sebagai alat pemersatu bangsa. Hal ini karena ada semboyan di lambang garuda pancasila, yaitu "Bhineka Tunggal Ika".

Teman-teman pasti tahu kalau pancasila dilambangkan dengan burung garuda? Kira-kira apa saja makna yang terkandung dalam lambang garuda pancasila, ya?

Ayo kita cari tahu!