Bobo.id - Kita mungkin pernah melihat beberapa restoran yang menyajikan makanan cepat saji atau fast food.
Biasanya, restoran ini menyajikan makanan seperti ayam goreng tepung, hamburger, hot dog, es krim, maupun makanan lainnya.
Namun selain sebagai makanan cepat saji atau siap saji, kadang makanan ini disebut juga sebagai junk food.
Padahal, fast food dan junk food itu sebenarnya punya makna yang berbeda, nih, teman-teman.
Yuk, ketahui apa bedanya antara dua istilah ini, agar kita bisa memilih makanan yang lebih sehat untuk dikonsumsi!
Baca Juga: Nasi di Rumah Cepat Basi? Coba Perhatikan 5 Penyebab Nasi Cepat Basi Ini