Bobo.id – Siapa yang rumahnya memilki dua lantai atau lebih? Biasanya untuk menuju lantai atas kita akan menaiki anak tangga.
Jika hanya terdiri dari dua atau tiga lantai, mungkin kita sanggup menyusuri anak tangga.
Namun, jika bangunannya terdiri dari lima sampai puluhan lantai tentu saja kita butuh bantuan, seperti menggunakan lift.
Baca Juga: Bailong Elevator, Lift Luar Ruangan Tertinggi dan Tercepat di Dunia
Lift adalah sebuah alat transportasi yang bergerak vertikal, biasanya digunakan untuk membawa orang atau barang.
Biasanya kita menemukan ini di pusat perbelanjaan, gedung perkantoran, apartemen, dan bangunan tinggi lainnya.
Di antara teman-teman pasti pernah naik lift? Jika kita perhatikan, di dalam lift biasanya terdapat cermin.
Kira-kira apa fungsi cermin di dalam lift, ya? Kita cari tahu penjelasannya, yuk!
Baca Juga: Serangan Jantung Sering Terjadi di Pagi Hari, Apa Penyebabnya?