BERITA POPULER: Wabah Belalang yang Menyerang Afrika dan Tiongkok Hingga 4 Hewan yang Bisa Bawa Penyakit ke Dalam Rumah

By Sarah Nafisah, Senin, 24 Februari 2020 | 11:41 WIB
Belalang (pixabay/bogdanchr)

5. Wah, Ternyata Jaring Laba-Laba Sudah Digunakan Sebagai Pembalut Luka Sejak Ribuan Tahun Lalu

Teman-teman, apakah kamu pernah melihat sarang laba-laba?

Laba-laba biasanya membangun sarangnya di sudut-sudut rumah, di antara tumbuhan, atau tempat yang sepi. Sarang itu dibuatnya dengan jaring spesial yang diproduksi di tubuhnya.

Ternyata, jaring laba-laba bukan hanya berguna sebagai sarang bagi dirinya, tapi juga bisa bermanfaat bagi manusia.

Jaring laba-laba bisa menjadi pembalut luka, teman-teman. Ilmuwan juga meniru manfaat ini dengan menciptakan bahan sitetis antibiotik, lo.

Bahkan, hal ini sudah dimanfaatkan oleh manusia sejak peradaban Yunani dan Romawi ribuan tahun lalu!

Yuk, cari tahu di sini!

Baca Juga: Meski Tak Punya Hasil Bumi yang Melimpah, 5 Negara Ini Punya Teknologi yang Maju

Tonton video ini, yuk!