6. Aplikasi Belajar Bahasa Asing Hello Talk
Lewat aplikasi ini, kamu bisa belajar dengan cara bergabung dengan grup teman-teman lain yang juga sedang mempelajari bahasa yang kamu pilih.
Menariknya lagi, kamu bisa langsung berkenalan dengan native speaker yang bisa membetulkan kalau ada bahasa yang salah kamu tuliskan. Native speaker merupakan orang yang menggunakan bahasa itu sebagai bahasa sehari-hari.
Di antara lainnya, aplikasi ini juga memberikan pilihan bahasa paling banyak, yaitu ada lebih dari 150 pilihan bahasa yang bisa dipelajari.
Dengan bantuan aplikasi seperti game di atas, belajar di rumah kali ini jadi menyenangkan dan tidak membosankan, deh!
Baca Juga: Anak-Anak Lebih Mudah Mempelajari Bahasa Baru Dibandingkan Orang Dewasa, Kenapa, ya?
Lihat video ini juga, yuk!