Meski Paling Dekat Matahari, Merkurius Bukanlah Planet Terpanas! Planet Apa yang Paling Panas di Tata Surya?

By Avisena Ashari, Selasa, 17 Maret 2020 | 19:00 WIB
Matahari dan delapan planet tata surya. (Pixabay)

Sebenarnya, sisi Merkurius yang menghadap Matahari suhunya bisa mencapai 430 derajat Celcius.

Tapi panas Matahari tidak cuku untuk membuat batuan yang membentuk planet Merkurius jadi meleleh.

Menurut ahli, batuan yang membentuk planet Merkurius memiliki titik leleh sekitar 600 derajat Celcius.

Jadi, Merkurius sebenarnya panas, namun tetap saja planet itu tidak meleleh oleh suhu Matahari.

Baca Juga: Jika Matahari Separuh Lebih Kecil dari Ukurannya Sekarang, Apa Pengaruhnya bagi Kehidupan dan Tata Surya?

Lihat video ini juga, yuk!