Bakteri dan virus yang bersarang di dalam tubuh bisa membawa bibit penyakit untuk kita.
Apalagi kalau sistem imun kita sedang lemah, kita bisa dengan cepat terserang penyakit.
Penyakit yang biasanya dialami oleh orang yang minum air mentah adalah diare ringan.
Bahkan air mentah juga bisa jadi mengandung kotoran hewan yang akhirnya bisa menyebabkan muntah dan diare.
Menurut data Organisasi Kesehatan Dunia (WHO), setiap tahunnya ada sekitar 500.000 orang yang meninggal akibat diare.
Terlalu sering meminum air mentah bisa menyebabkan infeksi usus yang cukup parah, lo, karena bakteri hidup di usus kita.
(Penulis: Willa Widiana/Cirana Merisa)
Baca Juga: Digunakan di Militer dan Radio, Apa Kamu Pernah Dengar Alfabet Fonetik NATO?
Tonton video ini, yuk!