Meski dengan Bantuan Teknologi Canggih, Ternyata 3 Pesawat Ini Meniru Cara Hewan Terbang!

By Sarah Nafisah, Kamis, 2 April 2020 | 19:00 WIB
Pesawat pengebom (pixabay/neico)

3. Pesawat Terbang Meniru Belalang

Pesawat terbang (pixabay/PublicDomainPictures)

Saat akan mengudara, pesawat terbang akan mengangkat bagian depannya terlebih dahulu.

Setelah itu, barulah bagian belakangnya diangkat dan pesawat pun terbang dengan stabil.

Ternyata, cara terbang seperti ini sudah dilakukan lebih dulu oleh belalang.

Saat akan terbang, belalang akan mengangkat kedua kaki belakangnya dan terbang.

Sayap belalang bisa digunakan untuk terbang cukup jauh, lo!

O iya, sama seperti pesawat terbang, belalang juga punya sayap tak bergerak yang berfungsi sebagai alat penyeimbang saat terbang.

Wah… tak disangka, ya, ternyata ketiga pesawat itu terbang dengan cara meniru hewan. Keren!

(Penulis: Willa Widiana)

Baca Juga: BERITA POPULER: Alasan Kecoak Sulit untuk Dibasmi Hingga Lemon Langka yang Bisa Menghasilkan 'Kaviar'

-----

Teman-teman, kalau ingin tahu lebih banyak tentang sains, dongeng fantasi, cerita misteri, dunia satwa dan komik yang kocak, langsung saja berlangganan majalah Bobo, Mombi SD, NG Kids dan Album Donal Bebek. Tinggal klik di https://www.gridstore.id

Tonton video ini, yuk!