Kisah Ho Tinh, Rubah Ekor Sembilan dari Vietnam #MendongenguntukCerdas

By Avisena Ashari, Sabtu, 18 April 2020 | 15:15 WIB
Ilustrasi rubah (MaxPixel's contributors)

Dalam cerita rakyat Tiongkok, rubah ekor sembilan juga muncul dengan nama huli jing. Huli jing artinya ruh rubah.

Menariknya, legenda tentang ruh rubah juga dikenal dengan nama kitsune di Jepang dan kumiho Korea, lo.

Wah, budaya di negara-negara Asia memang banyak yang mirip, ya!

Apa teman-teman pernah mendengar kisah rubah ekor sembilan juga?

Cerita dari budaya mana yang pernah kamu ketahui?

Baca Juga: Dongeng Legenda Bangau Pengantar Bayi Ternyata Ada di Cerita Rakyat Berbagai Budaya #MendongenguntukCerdas

-----

Teman-teman, kalau ingin tahu lebih banyak tentang sains, dongeng fantasi, cerita misteri, dunia satwa dan  komik yang kocak, langsung saja berlangganan majalah Bobo, Mombi SD, NG Kids  dan Album Donal Bebek. Tinggal klik di https://www.gridstore.id

Yuk, lihat video ini juga!