Banyak yang Tak Sadar, 5 Aplikasi Ini Bisa Menyebabkan Kuotamu Cepat Habis, Sering Gunakan Salah Satunya?

By Sarah Nafisah, Selasa, 21 April 2020 | 13:00 WIB
5 aplikasi yang sering menyedot kuota (pixabay/Thomas Ulrich)

3. Whatsapp

Aplikasi WhatsApp (Pixabay)

Whatsapp memang seru, tak heran kalau banyak orang yang mengunduh aplikasi ini.

Namun, whatsapp termasuk aplikasi yang suka menyedot kuota internet tanpa disadari.

Saat teman mengirim foto dan video, kuota internet kita akan terpakai untuk mengunduh foto dan video itu.

Proses pengunduhan itu akan tetap dilakukan, meski kita sedang tidak membuka whatsapp.

Baca Juga: Pernah Terjadi 4 Pandemi Terburuk, Termasuk Cacar Air, Ketahui Caranya Hingga Pandemi Itu Bisa Berakhir!