Buah-buahan untuk Berbuka Puasa, Selain Menyegarkan Juga Bisa Memberi Nutrisi untuk Tubuh!

By Sarah Nafisah, Sabtu, 25 April 2020 | 19:00 WIB
Blewah, salah satu buah-buahan untuk berbuka puasa (pixabay/Jill Wellington)

3. Kurma

Kurma (pixabay/Enotovyj)

Rasanya manis. Warna buahnya, cokelat kehitam-hitaman.

Buah ini tumbuh di daerah tropis. Yup! Buah Kurma.

Tanaman kurma termasuk ke dalam keluarga Arecaceae.

Bahasa ilmiahnya adalah Dactylifera phoenix.

Buah ini cocok untuk dijadikan sebagai hidangan berbuka puasa.

Soalnya daging buah kurma mengandung gula yang dapat mudah dicerna dan cepat mengisi ulang energi tubuh.

Baca Juga: Buah Tomat Juga Bermanfaat untuk Mata, Siapa Sangka Dulunya Tomat Dianggap Beracun! Yuk, Simak Sejarahnya!