Pernah Merasakan Sensasi Tersetrum saat Bersentuhan dengan Kulit Orang Lain? Ini Dia Penjelasannya

By Tyas Wening, Rabu, 6 Mei 2020 | 17:00 WIB
Ilustrasi kulit manusia (freepik.com)

Udara dingin dan kering juga bisa membuat jumlah proton dan elektron dalam tubuh tidak seimbang, teman-teman.

Sedangkan berada di tempat hangat akan menyeimbangkan jumlah proton dan elektron, karena udara hangat bisa mengikat kelebihan muatan.

Kulit kering juga bisa menimbulkan sensasi tersetrum saat bersentuhan dengan kulit orang lain.

Baca Juga: Cara Mengukur Suhu Tubuh yang Benar dengan Berbagai Jenis Termometer, Sudahkah Kamu Melakukannya?

Penyebabnya adalah karena kulit yang kering akan lebih mudah melepaskan kelebihan elektron.

Nah, inilah sebabnya kita akan merasakan sensasi tersetrum ketika bersentuhan dengan orang lain yang kulitnya melepaskan proton.

-----

Teman-teman, kalau ingin tahu lebih banyak tentang sains, dongeng fantasi, cerita misteri, dunia satwa dan komik yang kocak, langsung saja berlangganan majalah Bobo, Mombi SD, NG Kids dan Album Donal Bebek. Tinggal klik di https://www.gridstore.id

Tonton video ini juga, yuk!