BERITA POPULER: Manfaat Konsumsi Air Lemon Setiap Pagi Selama 1 Minggu hingga Materi Belajar Taman Nasional Betung Kerihun

By Iveta Rahmalia, Sabtu, 9 Mei 2020 | 11:41 WIB
Minum air lemon di pagi hari memberikan berbagai manfaat (Pixabay)

Bobo.id -  Cari tahu, yuk, ada berita populer apa saja di hari Jumat, 8 Mei 2020! 

Ada berita tentang Taman Nasional Betung Kerihun yang jadi materi Belajar dari Rumah TVRI, hingga manfaat konsumsi air lemon setiap pagi selama satu minggu. 

Kita cari tahu satu per satu, ya! 

1. Taman Nasional Betung Kerihun, Rangkuman dan Soal Materi Belajar dari Rumah TVRI 8 Mei 2020

Ternyata Indonesia memiliki bentang alam yang sangat menakjubkan di provinsi Kalimantan Barat. Bentang alam itu adalah Taman Nasional Betung Kerihun.

Baca Juga: BERITA POPULER: Ada Planet Baru yang Layak Huni Hingga Video Call Whatsapp Sudah Bisa Digunakan 8 Orang

Taman nasional ini dibahas dalam program Belajar dari Rumah TVRI, yang tayang pada 8 Mei 2020. Seperti apa?

Teman-teman bisa lihat di sini.