Bagaimana Cara Merpati Pos Tahu Harus Pergi Ke Mana Saat Mengirim Surat?

By Anindya Miriati, Jumat, 31 Juli 2020 | 11:00 WIB
Merpati pos (Morio/Wikimedia Commons)

 

Bobo.id – Sebelum ada internet, orang-orang mengirimkan surat secara tradisional.

Beberapa orang memilih untuk mengirimkan surat melalui jasa pengantar pos.

Namun pengiriman surat lewat darat seringkali memakan waktu terlalu lama, sehingga surat-surat penting dikirimkan melalui burung merpati.

Bagaimana caranya burung merpati mengirimkan surat?

Tipe Merpati Khusus

Ternyata tak sembarang merpati yang bisa dijadikan merpati pos, lo!

Merpati yang dipelihara dan dikembangbiakkan untuk mengirimkan surat adalah jenis rock pigeon.

Baca Juga: Tiap Kalender Punya Perhitungan Beda, Berikut 7 Kalender di Dunia