Mahkota Sultan Kutai yang Indah Ini Dapat Dilihat di Museum Nasional

By Sylvana Toemon, Sabtu, 25 Juli 2020 | 15:00 WIB
Mahkota Sultan Kutai yang indah. (Sylvana Toemon)

Upaya Pelestarian Budaya

Kesultanan Kutai Kartanegara ing Martadipura kini tidak lagi menjadi kerajaan yang berdaulat karena menjadi bagian dari Republik Indonesia.

Akan tetapi, Kesultanan Kutai Kartanegara ing Martadipura masih tetap ada sebagai upaya pelestarian sejarah dan budaya.

Keraton atau istana Kutai Kartanegara yang sekarang dikenal pula sebagai Museum Mulawarman dapat dikunjungi oleh siapa saja.

Baca Juga: Punya Bulu dan Mahkota yang Cantik, Jenis Burung Apa Ini, ya?

Yuk, lihat video ini juga!

 

-----

Teman-teman, kalau ingin tahu lebih banyak tentang sains, dongeng fantasi, cerita misteri, dunia satwa, dan komik yang kocak, langsung saja berlangganan majalah Bobo, Mombi SD, NG Kids dan Album Donal Bebek. Caranya melalui: www.gridstore.id/

Atau teman-teman bisa baca versi elektronik (e-Magz) yang dapat diakses secara online di ebooks.gramedia.com