Jadwal Tayangan Belajar dari Rumah di TVRI 3 Agustus 2020 Beserta Link Live Streaming

By Avisena Ashari, Senin, 3 Agustus 2020 | 06:00 WIB
Ilustrasi belajar dari Rumah (Pexels/Julia M Cameron)

Bobo.id - Wah, setelah libur akhir pekan yang cukup panjang, teman-teman pasti sudah siap belajar kembali, bukan?

Yuk, kita sama-sama belajar dari rumah!

Seperti biasa, ada tayangan yang edukatif, sesuai kelompok kelas teman-teman semua di program Belajar dari Rumah di TVRI, nih.

Ayo, kita cari tahu ada tayangan apa saja di program Belajar dari Rumah hari ini!

Jadwal Tayangan Belajar dari Rumah di TVRI, Senin 3 Agustus 2020

08.00 - 08.30 WIB Jalan Sesama: Kembalikan Dong! (PAUD)

08.30 - 09.00 WIB Dongeng Kak Aio (SD Kelas 1 - 3)

09.00 - 09.30 WIB Sifat Asosiatif Penjumlahan dan Perkalian (SD Kelas 4 - 6)

09.30 - 10.00 WIB Menjaga Alam: 8 Hari dalam Seminggu (SMP dan sederajat)

10.00 - 10.05 WIB Lesson 7: What are you doing(Belajar Bahasa Inggris)

10.00 - 10.30 WIB Ekspedisi Bioresources Pulau Simeulue (SMA/SMK dan sederajat)

Jika teman-teman tidak bisa menyaksikan tayangan Belajar dari Rumah di televisi, teman-teman bisa mengaksesnya melalui layanan live streaming.

Kalau beberapa hari lalu teman-teman tertinggal tayangan pelajaran dan ingin melihat tayangannya kembali, kok.

Simak cara live streaming TVRI Online dan cara menonton tayangan Belajar dari Rumah yang terlewat, yuk!

Baca Juga: Rangkuman dan Soal Faktor dan Kelipatan, Belajar dari Rumah TVRI untuk Kelas 4-6 SD