Cara Hewan Beradaptasi dengan Lingkungannya: Morfologi, Fisiologi, dan Tingkah Laku

By Theresia Widyantini, Rabu, 5 Agustus 2020 | 11:00 WIB
Migrasi burung mencari tempat yang lebih hangat (Pixabay)

Bentuk tubuh yang unik dan khas ini sangat berguna untuk hewan mendapatkan makanan dan bertahan di mana dia berada.

O iya, adaptasi morfologi ini terbagi menjadi 2 macam, yaitu:

* Adaptasi morfologi terhadap jenis makanan

Contohnya:

  1. Ayam punya paruh yang kecil, lancip, dan tajam untuk mematuk biji-bijian kecil makanannya.
  2. Burung pelikan punya paruh yang besar untuk menangkap ikan.
  3. Kaki bebek punya selapur untuk berjalan di lumpur.
  4. Mamalia pemakan tumbuhan (herbivora) punya gigi seri dan geraham yang lebar dan rata untuk mengunyah makanannya.

* Adaptasi morfologi terjadap jenis habitat

Contohnya:

Baca Juga: Adaptasi Fisiologi pada Hewan Berserta Contohnya: Hewan Darat dan Hewan Air