BERITA POPULER: Manfaat Rutin Minum Kunyit dan Air Hangat Hingga Asal-usul Nama Benua Asia

By Sarah Nafisah, Kamis, 6 Agustus 2020 | 09:44 WIB
Ilustrasi kunyit dan bubuk kunyit (Pixabay/Steve Buissinne)

Namun, ternyata India, Pakistan, dan bahkan Arab Saudi juga bagian dari Benua Asia, lo!

Bagaimana bisa ada kesimpulan seperti itu? Semuanya bermula dari penamaan Benua Asia itu sendiri.

Seperti apa? Kita baca selengkapnya di artikel ini, yuk!

5. Cara Hewan Beradaptasi dengan Lingkungannya: Morfologi, Fisiologi, dan Tingkah Laku

Adaptasi adalah penyesuaian diri terhadap lingkungan tempat kita berada.

Nah, supaya bisa bertahan hidup dengan di lingkungan tertentu, semua makhluk hidup harus pintar menyesuaikan diri.

Begitu juga dengan hewan. Yuk, kita lihat bagaimana cara mereka beradaptasi dengan lingkungannya!

Tentu saja adaptasi yang dilakukan setiap jenis hewan berbeda-beda. Semua tergantung pada jenis lingkungan, yang ada di sekitar mereka.

Penjelasan selengkapnya ada di sini.

-----

Teman-teman, kalau ingin tahu lebih banyak tentang sains, dongeng fantasi, cerita misteri, dunia satwa, dan komik yang kocak, langsung saja berlangganan majalah Bobo, Mombi SD, NG Kids dan Album Donal Bebek. Caranya melalui: www.gridstore.id

Atau teman-teman bisa baca versi elektronik (e-Magz) yang dapat diakses secara online di ebooks.gramedia.com