Bobo.id - Hari ini, dalam tayangan Belajar dari Rumah di TVRI, ada materi tentang mengenal bangun ruang untuk siswa SD Kelas 1-3.
Salah satunya adalah materi tentang nama-nama bangun ruang, teman-teman.
Apa saja nama-nama bangun ruang yang kamu ketahui?
Yuk, kita cari tahu lebih banyak tentang nama-nama bangun ruang!
Nama-Nama Bangun Ruang
Dalam matematika, teman-teman mungkin sudah pernah mempelajari tentang bangun datar.
Contoh bangun datar misalnya ada segiempat, segitiga, dan lingkaran.
Nah, kalau bangun ruang, itu berbeda dari bangun datar.
Contoh nama-nama bangun ruang misalnya ada bangun ruang kerucut, bangun ruang balok, bangun ruang kubus, bangun ruang prisma, bangun ruang limas, bangun ruang tabung, dan bangun ruang bola.
Baca Juga: Rangkuman dan Soal Mengenal Bangun Ruang, Materi Belajar dari Rumah SD Kelas 1 - 3
Nama Bangun Ruang dan Bentuknya
Nah, sekarang coba kita cari tahu apa saja nama bangun ruang dan bentuknya dengan menggunakan gambar, ya!
-----
Teman-teman, kalau ingin tahu lebih banyak tentang sains, dongeng fantasi, cerita misteri, dunia satwa, dan komik yang kocak, langsung saja berlangganan majalah Bobo, Mombi SD, NG Kids dan Album Donal Bebek. Caranya melalui: www.gridstore.id/
Atau teman-teman bisa baca versi elektronik (e-Magz) yang dapat diakses secara online di ebooks.gramedia.com