Ciri-ciri bangun ruang kubus adalah keempat sisinya sama besar. Sisi adalah bidang berupa bangun datar yang menyusun sebuah bangun ruang.
Nah, semua sisi dari kubus berupa bangun datar segiempat atau persegi dengan luas yang sama.
Ini yang membedakan kubus dengan balok, karena balok sisinya tidak sama besar. Sisi yang menyusun balok terdiri dari persegi panjang dan ukurannya tidak sama.
Ciri lainnya, kubus memiliki enam sisi, teman-teman.
Baca Juga: Nama-Nama Bangun Ruang, Materi Belajar dari Rumah Matematika SD Kelas 1-3