Cara Membuat Bakso Ayam Goreng:1. Campur ayam, udang, kulit ayam, bawang putih, garam, merica bubuk, gula, penyedap rasa, dan minyak wijen sambil diuleni rata.2. Masukan air es sedikit-sedikit sambil diuleni rata.3. Tambahkan telur. Aduk rata. Masukkan tepung sagu dan baking powder. Aduk rata.4. Bentuk bola-bola dengan sendok. Goreng dalam minyak panas sedang di atas api kecil sampai matang.
(Penulis: Dwi)
Bakso Bakar Rebung
Bahan Bakso Bakar Rebung:200 gram ikan tenggiri, haluskan75 gram udang kupas, haluskan125 gram rebung, rebus, potong kotak kecil1 buah putih telur1/2 sendok teh bawang putih bubuk1 sendok teh garam1/4 sendok teh merica bubuk1/2 sendok teh gula pasir25 ml air es25 gram tepung sagu
Baca Juga: Suka Makan Dimsum? Bikin Sendiri di Rumah, Yuk! Hemat dan Lezat Seperti Buatan Restoran