Inilah Contoh Jenis Keragaman Masyarakat yang Ada di Sekitar Kita

By Sarah Nafisah, Rabu, 28 Oktober 2020 | 11:00 WIB
Contoh jenis keragaman masyarakat di sekitar kita (Kanal Youtube Geniora)

- Keberagaman Agama

Sama seperti suku dan budaya, setiap orang juga memiliki agama yang berbeda-beda.

Di Indonesia sendiri ada lima agama yang secara sah diakui, yaitu Islam, Kristen, Katolik, Hindu, Buddha, dan Konghucu.

Jadi, kita akan menemukan perbedaan agama ini di sekita kita. Misalnya ada teman yang beragama Islam, Kristen, Hindu, dan lain-lain,

Berbeda agama tentunya juga memiliki cara ibadah yang berbeda-beda.

Baca Juga: Hati-Hati, Menggoreng Makanan dengan Minyak Curah Bisa Datangkan 5 Bahaya Ini pada Tubuhmu!

-----

Teman-teman, kalau ingin tahu lebih banyak tentang sains, dongeng fantasi, cerita misteri, dan pengetahuan seru, langsung saja berlangganan majalah Bobo dan Mombi SD. Tinggal klik di https://www.gridstore.id

Atau teman-teman bisa baca versi elektronik (e-Magz) yang dapat diakses secara online di ebooks.gramedia.com