Perbedaan Metamorfosis Sempurna dan Tidak Sempurna Beserta Contoh dan Gambarnya

By Avisena Ashari, Rabu, 11 November 2020 | 11:37 WIB
Salah satu tahapan metamorfosis sempurna. Apa perbedaan metamorfosis sempurna dan tidak sempurna? (MaxPixel's contributors)

Selain kupu-kupu, hewan yang memiliki metamorfosis sempurna karena melewati fase kepompong ada lalat dan nyamuk.

Contoh metamorfosis sempurna, metamorfosis nyamuk (Designed by brgfx / Freepik)

 

Tapi, ada juga hewan yang punya metamorfosis sempurna tanpa fase kepompong, yaitu katak.

Mengapa metamorfosis katak disebut metamorfosis sempurna, ya?

 

Katak disebut memiliki metamorfosis sempurna karena bentuk tubuhnya berubah drastis di setiap tahap pertumbuhannya, teman-teman.

Daur hidup katak adalah:

telur - kecebong (berudu) - kecebong berkaki (katak berekor) - katak dewasa

Contoh metamorfosis sempurna, metamorfosis katak (Designed by brgfx / Freepik)

 

Baca Juga: Perkembangbiakan Vegetatif Hewan Ada Tiga Macam, Simak Penjelasan dan Contohnya!