3 Tokoh Perumus Pancasila Beserta Isi Rumusan Dasar Negara

By Sarah Nafisah, Rabu, 18 November 2020 | 09:00 WIB
Tokoh perumus pancasila dalam sidang BPUPKI (Via tribunnewswiki.com)

Bobo.id - Pancasila sebagai dasar negara adalah salah satu fungsi pancasila yang sudah tidak asing kita dengar.

Sebagai dasar negara, pancasila diharapkan menjadi pedoman hidup warga negaranya dalam bermasyarakat. 

Tahukah kamu? Pancasila pertama kali dirumuskan dalam sidang BPUPKI yang berlangsung pada 29 Mei 1945 - 1 Juni 1945.

BPUPKI atau Badan Penyelidik Usaha-Usaha Persiapan Kemerdekaan Indonesia adalah sebuah badan yang dibentuk oleh Jepang.

Nah, di dalam sidang BPUPKI ada tiga tokoh yang memberikan usulan atau rumusan dasar negara. Siapa saja? Yuk, cari tahu!

3 Tokoh Perumus Pancasila

Sebelum Pancasila yang sekarang dijadikan dasar negara lahir, beberapa tokoh sempat memberi usulan untuk digunakan sebagai dasar negara, tokoh-tokoh tersebut adalah:

Baca Juga: Hasil Sidang Pertama BPUPKI yang Melahirkan Dasar Negara Pancasila