Stop Kumur Berkali-kali Setelah Sikat Gigi, Malah Bisa Menghilangkan Fungsi Pasta Gigi! Ini Penjelasannya

By Iveta Rahmalia, Sabtu, 26 Desember 2020 | 12:30 WIB
Ilustrasi menyikat gigi (Designed by drobotdean / Freepik)

Bobo.id – Kita dianjurkan menyikat gigi dua kali sehari, yaitu pagi setelah sarapan dan malam sebelum tidur.

Teman-teman sudah melakukannya? O iya, biasanya kalau kita menyikat gigi menggunakan pasti gigi, mulut jadi penuh dengan busa

Semakin kita sikat, akan semakin banyak busa yang muncul. Karena itu, biasanya kita jadi berkumur berkali-kali sampai busanya hilang. 

Namun, ternyata berkumur berkali-kali ini bisa membuat fungsi pasta gigi jadi hilang, lo. 

Mengapa bisa begitu? Yuk, cari tahu! 

Baca Juga: Meski Sudah Rutin Sikat Gigi, Kenapa Mulut Tetap Berbau Tak Sedap, ya?

Baca Juga: Gemasnya Kelakuan Kucing yang Ikut ke Kamar Mandi, Ada yang Memaksa Masuk sampai Ingin Ikut Sikat Gigi!