Contoh Kata di- yang disambung:
Dimakan
Dibuang
Ditutup
Dibuka
Digulung
Contoh Kalimat dengan Kata di- yang Disambung:
Pintu masuk kereta sudah ditutup. (Benar)
Pintu masuk kereta sudah di tutup. (Salah)
Apel Ola ternyata sudah dimakan Bona. (Benar)
Apel Ola ternyata sudah di makan Bona. (Salah)
Baca Juga: Macam-Macam Konjungsi Berdasarkan Fungsinya dan Contoh Kalimatnya