Bobo.id - Hari ini teman-teman SD kelas 5 akan mempelajari tentang Masalah Angkutan Umum pada program Belajar dari Rumah TVRI.
Salah satu materi yang dipelajari adalah tentang jaring-jaring miniatur kendaraan. Apakah kamu tahu apa itu miniatur?
Miniatur adalah tiruan suatu benda yang skalanya lebih kecil dari benda aslinya. Skala adalah perbandingan ukuran benda sebenarnya dengan ukuran miniatur.
Jadi, kalau miniatur kendaraan adalah tiruan kendaraan dalam skala yang lebih kecil. Contoh, jika skalanya 1:100, artinya miniatur kendaraan itu 100 kali lebih kecil dari ukuran aslinya.
Nah, sekarang bisakah teman-teman menyebutkan kendaraan apa yang menyerupai suatu bangun ruang?
Yap, bus adalah salah satu kendaraan yang menyerupai bangun ruang, yaitu balok. Tentunya miniatur bus juga akan menggunakan bangun ruang balok.
Jadi, jaring-jaring miniatur kendaraan bus menggunakan jaring-jaring balok. Berikut ini adalah contoh jaring-jaring miniatur kendaraan dan jaring-jaring balok:
Baca Juga: 11 Contoh Jaring-Jaring Kubus, Ada Banyak Pola yang Bisa Kita Buat!
Contoh Jaring-Jaring Miniatur Kendaraan yang Bentuknya Balok
Baca Juga: 11 Contoh Jaring-Jaring Kubus, Ada Banyak Pola yang Bisa Kita Buat!
Nah, kalau sudah dibentuk nanti hasilnya akan menjadi seperti ini:
Sekarang kita simak jaring-jaring balok, yuk!
Contoh Jaring-Jaring Balok
1.
2.
3.
Baca Juga: Bangun Ruang Kubus dan Balok di Transportasi Laut pada Kapal Feri, Kapal Pesiar, dan Kapal Kargo
4.
5.
6.
Baca Juga: Rangkuman dan Soal Bangun Datar dan Bangun ruang, Materi Belajar dari Rumah TVRI untuk SD Kelas 4-6
-----
Teman-teman, kalau ingin tahu lebih banyak tentang sains, dongeng fantasi, cerita misteri, dan pengetahuan seru, langsung saja berlangganan majalah Bobo dan Mombi SD. Tinggal klik di https://www.gridstore.id
Atau teman-teman bisa baca versi elektronik (e-Magz) yang dapat diakses secara online di ebooks.gramedia.com