Bobo.id - Hewan berukuran kecil apa yang pernah teman-teman lihat di sekitarmu?
Mungkin teman-teman akan menjawab semut adalah salah satu contoh hewan yang berukuran kecil.
Yap, semut memang merupakan salah satu hewan yang berukuran kecil.
Namun apakah teman-teman pernah melihat reptil yang ukurannya bahkan tidak mencapai dua sentimeter?
Baca Juga: Ketahui Contoh Hewan yang Termasuk Karnivora, Ada Mamalia, Reptil, Hingga Burung
Para peneliti menemukan reptil jantan yang disebut sebagai hewan reptil terkecil di seluruh dunia, lo.
Hewan ini disebut sebagai bunglon madagaskar dan merupakan spesies bunglon yang sangat kecil.
Sayangnya, reptil jantan terkecil di dunia ini disebutkan oleh para peneliti sebagai hewan yang terancam punah.
Baca Juga: Cara Mengobati Kucing yang Kena Flu, Waspada Kucing Bisa Kena Flu di Musim Hujan