Sudah Berusia Miliaran Tahun, Mengapa Mars Baru Merayakan Tahun Baru ke-36?

By Tyas Wening, Kamis, 11 Februari 2021 | 19:52 WIB
Ilustrasi planet Mars. (Pixabay)

Ilustrasi Mars (iStockphoto)

Penjelajah Curiosity milik NASA yang bertugas di Mars menghitung waktu di Mars memakai satuan yang disebut sol dan tidak menggunakan satuan yang dipakai di Bumi.

Dari penghitungan ini, diketahui bahwa satu tahun di Mars terdiri dari 668 sol, yang setara dengan 687 hari di Bumi.

Ini artinya, satu tahun di Mars 1,8 kali lebih lama dibandingkan satu tahun yang terjadi di Bumi.

Dengan penghitungan inilah, saat ini Planet Mars baru merayakan tahun baru ke-36 meski sudah ditemukan miliaran tahun yang lalu.

Baca Juga: Inilah Sejarah dan Juga Asal-usul Rasi Bintang Beserta Fungsinya untuk Manusia

Lihat video ini juga, yuk!

-----

Teman-teman, kalau ingin tahu lebih banyak tentang sains, dongeng fantasi, cerita misteri, dan pengetahuan seru, langsung saja berlangganan majalah Bobo dan Mombi SD. Tinggal klik di www.gridstore.id

Atau teman-teman bisa baca versi elektronik (e-Magz) yang dapat diakses secara online di ebooks.gramedia.com