8. Sumber Daya Unggulan Laos
Sumber daya yang menjadi keunggulan dari Laos adalah beras, ubi, tebu, jagung, tembakau, kopi, dan buah-buahan.
9. Sumber Daya Unggulan Myanmar
Sumber daya yang menjadi keunggulan dari Myanmar adalah beras. Selain itu ada juga biji besi, minyak, gas alam, dan batu mulia.
Baca Juga: Bentuk Kerja Sama Bidang Ekonomi di ASEAN
10. Sumber Daya Unggulan Kamboja
Sumber daya yang menjadi keunggulan dari Kamboja adalah beras dan karet. Selain itu, Kamboja juga memproduksi ikan, buah, sayur, dan daging.
-----
Teman-teman, kalau ingin tahu lebih banyak tentang sains, dongeng fantasi, cerita misteri, dan pengetahuan seru, langsung saja berlangganan majalah Bobo dan Mombi SD. Tinggal klik di www.gridstore.id
Atau teman-teman bisa baca versi elektronik (e-Magz) yang dapat diakses secara online di ebooks.gramedia.com